BREAKING NEWS

Category 5

Category 6

Category 7

Sunday, December 22, 2013

#ArtikelSeni : Lukisan Menggunakan Lakban


Lahir pada tahun 1958 di Kiev, Ukraina, seniman Mark Khaisman mempelajari Seni dan Arsitektur di Moskow Arsitektur Institut di Rusia. Sekarang ia tinggal di Philadelphia, Amerika Serikat, Khaisman menggunakan gulungan tape kemasan coklat atau di Indonesia lebih dikenal dengan lakban untuk menciptakan karya seni yang luar biasa. Mark mencirikan karyanya sebagai ‘ilusi gambar yang dibentuk oleh cahaya dan bayangan’.

Tiga elemen kunci adalah: lakban tembus pandang, akrilik bening atau panel film, dan cahaya. Dengan melapiskan lapisan lakban Mark bisa ‘bermain di tingkat opacity yang menghasilkan transparansi warna, shading, dan embos’.
Di bawah ini adalah beberapa contoh kecil dari karya seni Khaisman.










Post a Comment

 
Copyright © 2013 - zirakarisma.blogspot.com Artikel Seni
Powered byBlogger